Seperti pondok pesantren pada umumnya Pondok Pesantren Wsali Songo Situbondo mengadakan Haflatul Imtihan sebagai penutupan kegiatan belajar mengajar di semua lembaga pendidikan formal dan non formal dibawah naungan Yayasan Pondok Pesantren Wali Songo. Semua santri akan pulang ke rumah masing-masing …