Rabu, 03 Januari 2024 – Badan Eksekutif Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur’an Wali Songo Situbondo (BEM STIQ WS) mengadakan pelatihan karya tulis ilmiah guna meningkatkan kemampuan akademis mahasiswa. Kegiatan ini dilaksanakan secara berkala, mulai dari pemaparan materi sampai pada praktik. …
Rabu, 27 Desember 2023, Prosesi pengukuhan wisudawan/wisudawati Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran Wali Songo Situbondo resmi terselenggara di Gedung serbaguna milik Pondok Pesantren Wali Songo. Selain para peserta wisudawan, SENAT, dan Civitas akademika Acara tersebut juga dihadiri oleh sejumlah Kiyai dan …
Pada Rabu, (06 Desember 2023) Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran Wali Songo Situbondo melaksanakan penarikan mahasiswa program Kuliah Kerja Nyata (KKN). Program KKN yang bertempat di kecamatan besuki ini dilaksanakan pada tanggal 06 November-06 Desember 2023. Penarikan KKN ini diadakan secara resmi …
Yudisium semester gasal tahun akademik 2023/2024 sebagai tanda resmi kelulusan dan penganugerahan gelar sarjana telah diadakan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran Wali Songo Situbondo. Acara berlangsung di Aula Pondok Pesantren Walisongo pada hari Sabtu, 25 November 2023, dan dihadiri oleh …
Senin, 06 November 2023. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu A-Quran Wali Songo Situbondo melakasanakan Kegiatan Pelepasan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) 2023 di gedung Kantor Kecamatan Besuki, Situbondo. Ketua STIQ Wali Songo Situbondo Hartono, M.Pd.I. menyampaikan …
Dalam rangka mempersiapkan mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2023. LP2M STIQ Wali Songo Situbondo menggelar kegiatan pembekalan KKN di lingkungan kampus. Pembekalan KKN ini dilaksanakan secara berkala sejak Hari Senin hingga Rabu tanggal 23-25 Oktober 2023. Pembekalan tersebut …
Sabtu, 23 September 2023. Dalam menghadapi perubahan pesat yang terjadi dalam dunia pendidikan dan teknologi, Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran (STIQ) Wali Songo Situbondo mengadakan Seminar Nasional bertajuk “Penguatan Literasi Mahasiswa pada Era 4.0 Sebagai Komitmen Kebangsaan” kegiatan ini sebagai bagian …
Topic: Seminar Nasional STIQ Wali Songo Time: Sep 23, 2023 07:00 Jakarta Join Zoom Meeting https://us06web.zoom.us/j/86832039773?pwd=tm36cKg3IEJaqDsia6UCipuCyVihVK.1 Meeting ID: 868 3203 9773 Passcode: 4444
BONDOWOSO, 14 September 2023 – Editor in Chief dari Al-Bayan Journal yang merupakan jurnal ilmiah yang terbit dari Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur’an (STIQ) Wali Songo Situbondo, Moh. Hasan, S.Ag. menjadi narasumber dalam sebuah acara Workshop bertajuk “Tata Kelola Jurnal Bereputasi …
Situbondo, 28 Agustus 2023 – Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran (STIQ) Wali Songo Situbondo secara resmi membuka kegiatan Program Kaderisasi dan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) pada tanggal 26 Agustus 2023. Acara tahunan yang dinanti-nantikan oleh para mahasiswa baru ini …